Masih ingat dalam benak masyarakat Indonesia, pada Senin (30/6/2022) Presiden Joko Widodo berpidato di Istana Negara tentang antisipasi krisis pangan yang potensial akan melanda negeri. Pidato Presiden Jokowi tersebut semestinya menjadi perhatian yang serius bagi segenap aparat dan pemangku kebijakan. Bahwa kita sekarang hidup dalam satu zaman yang penuh dengan soal-soal, satu zaman yang penuh […]Read More