M Palmer

Sticky
Artikel Ekoliterasi

Revolusi Senyap Gerakan Lingkungan Berbasis Iman

Pada tahun 2009, Wakil Sekretaris Jenderal PBB, Olav Kjorven, mengejutkan banyak orang di dunia lingkungan dengan mengatakan secara terbuka dan lantang bahwa agama/organisasi iman ‘sekarang menjadi gerakan masyarakat sipil terbesar tentang perubahan iklim di bumi’. Dan itu benar. Di seluruh dunia, setiap agama besar sekarang memiliki program arus utama terhadap lingkungan mulai dari menghijaukan kegiatan […]Read More