Tags : 2024

Artikel

Rumah Baca Komunitas Semarakkan Festival Pers dan Literasi Muhammadiyah

Festival Pers dan Literasi Muhammadiyah yang berlangsung di Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal 24-25 Agustus 2024 lalu berhasil menyedot perhatian masyarakat Muhammadiyah, khususnya para pecinta buku dan literasi. Salah satu daya tarik utama dalam acara ini adalah kehadiran sejumlah taman pustaka dari berbagai wilayah yang turut memeriahkan suasana.Read More